Garansi

Berikut ini ketentuan garansi untuk Engine Power Accelerator sebagai berikut :

     1. Layanan Garansi :

      Untuk mendapatkan layanan garansi, customer Klaim Garansi bisa melalui Website dengan langkah – langkah :

  • Kunjungi link : epa-motech.com/garansi
  • Lalu pilih tombol Klaim Garansi
  • Masukan Serial Number EPA (cek serial number ada di alat EPA atau di Box EPA)
  • Isi form sampai dengan selesai
  • Lalu kirim barang ke alamat pusat pelayanan : Jl. E. Andjali Kav. 16 Cisaranten Endah, Arcamanik, Kota Bandung 40293
  • Selanjutnya customer menunggu konfirmasi pihak pusat pelayanan untuk keterangan lebih lanjut.

     2. Durasi Garansi : 

      Garansi biasanya berlaku untuk jangka waktu tertentu mulai dari tanggal pembelian, dengan ketentuan sebagai berikut :

      EPA Garansi 2 tahun

     3. Cakupan Garansi:

  • Garansi meliputi perbaikan atau penggantian komponen yang rusak akibat cacat produksi atau material selama periode garansi.
  • Garansi mungkin tidak mencakup kerusakan akibat kesalahan penggunaan, kecelakaan, atau modifikasi tidak resmi.

     4. Klaim Garansi:

  • Untuk mengajukan klaim garansi, diperlukan bukti pembelian seperti faktur atau tanda terima atau bukti pembayaran pembelian ke PT.Rajakon Teknik.
  • Syarat wajib klaim garansi saat pembelian pertama harus mengirimkan Video Unboxing ke customer service untuk bukti kecacatan atau kelengkapan produk.
  • Pengguna harus menghubungi pusat layanan resmi atau mengirim perangkat ke lokasi PT.Rajakon Teknik.

     5. Batasan dan Pengecualian:

     Garansi tidak berlaku jika perangkat telah dibuka atau diperbaiki oleh pihak selain pusat layanan resmi. Kerusakan akibat bencana alam (Forje Majour), kecelakaan, atau penggunaan yang tidak sesuai dengan petunjuk produsen tidak ditanggung penggantian sebagai garansi.

     6. Perbaikan atau Penggantian:

     PT.Rajakon Teknik akan mengganti dengan perangkat baru dalam kondisi baik dan memiliki kinerja yang setara dengan yang diganti, jika memenuhi persyaratan klaim garansi.

     7. Transportasi:

     Biaya pengiriman perangkat pengganti ke pusat layanan menjadi jadi tanggung jawab pengguna.

    Ada Pertanyaan ?

    Kirim pesan untuk lebih dekat dengan kami!

    Email :

    ema.gt2024@gmail.com

    Customer Service :

    0857-2336-9885